Kamis, 18 Mei 2017

Pulau Beras Basah,Kalimantan Timur

  1. Pulau Beras Basah
pulau beras basah
Pulau Beras Basah ini terletak di Bontang, Kaltim, lebih tepatnya di Selat Makassar. Untuk mencapai tempat wisata ini, setidaknya Anda akan membutuhkan waktu kira-kira sekitar 3 jam dari Samarinda. Meski jauh, tapi perjalanan yang lama tersebut akan terpuaskan ketika Anda melihat keindahan Pulau Beras Basah. Pemandangan pasir putih dan air jernih kebiruan akan membuat Anda melupakan perjalanan panjang menuju ke sini. Anda juga akan disambut oleh sebuah mercusuar tinggi yang sudah tak terpakai. Keindahan pulau ini tak hanya sebatas pasir putih dan panorama pantainya, alam bawah laut Pulau Beras Basah tak bisa dilewatkan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar